Penyebab Blog Tidak Terindex Google Dan Cara Mengatasinya

Penyebab Blog Tidak Terindex Google Dan Cara Mengatasinya

Konten [Tampil]

Penyebab Blog Tidak Terindex Google Dan Cara Mengatasinya


Selamat pagi dan selamat berakhir pekan :)
Pada kesempatan postingan artikel kali ini kita masih tetap belajar dan belajar :)
   Karena pada dasarnya kita selalu di tuntut untuk terus belajar dari hari pertama lahir sampai hari terakhir kita hidup :)


Namun pembelajaran kita dalam tahap ini bukanlah tentang cara mempelajari kehidupan atau pun lain sebagainya.
    Disini kita akan belajar tentang perkembangan blog atau website yang kita kelola agar lebih maju dan berkembang secara perlahan :)
 Dalam dunia blogger atau blogging tentu memiliki teknik teknik tersendiri tergantung keahlian kita dalam bidang apa :)
  


penyebab blog tidak terindex oleh googleBot



Namun jika kita membahas sebuah blogging maka kita tidak akan pernah jauh dari kata SEO (Search Engine Optimizer) .
   Hal dasar yang harus di pelajari ketika kita mulai membangun sebuah website atau blog adalah pahami teknik seo contohnya tentang artikel,penulisan dan targeting.
  



   Dan ketika kita tidak paham atau tidak mengetahui tentang Seo maka perkembangan blog bisa di pastikan akan lambat, kenapa ??
Karena seo adalah kunci sukses mendongkrak perkembangan website yang kita kelola .


Disini kita akan membahas dan mengatasi url yang tidak terindex oleh google bot.
Dan apa penyebab blog kita tidak terindex oleh google ???
  Lalu butuh waktu berapa lama agar blog atau url kita bisa terindex oleh google ??

>    Baiklah kita bahas di bawah ini apa saja penyebab blog tidak terindex oleh google !!!


Penyebab Blog Tidak Terindex Google Search Engine :



1. Jarang Update Artikel


Jarang mengupdate artikwl sangatlah buruk di mata google.
  Karena ketika kita tidak membuat artkel dalam waktu yang cukup lama bisa di anggap sebagai SPAM oleh pihak google

2. ArtikelCopyPaste (spinner tools)



  Blog yang memiliki artikel content copy paste akan secara otomatis di singkirkan oleh google.com
Walaupun artikel yang kita publikasikan sudah teruji lolos copyscape (plagiat content ) namun google sudah membaca karena google tahu tulisan asli dan copy paste



3. Template Error HTML



Template blog atau website yang codingny kurang bagus beepengaruh pada saat crawling.
  Biasanya template template tersebut adalah template redisign yang beriming iming premium.
Padahal codinga template sangat berbahaya di karenakan ada masalah pada penutupan tag html


   
    Lalu butuh waktu berapa lama blog kita terindex oleh google !!!


Waktu yang di butuhkan untuk mensubmit sebuah URL BLOG pada webmaster tools tidak terikat oleh waktu.
Jadi tidaka ada batasan tertentu untuk sebuah url web terindex oleh mesin penelusuran google search engine



    Dan bagaimana cara mengatasi blog yang tidak terindex oleh google !!!


1. Submit Sitemap.xml



Dengan cara mensubmit url sitemap blog atau website kita di dalam google webmaster tools maka system googleBot akan segara mengcrawling semua page yang ada di dalam website atau blog kita meskipun membutuhkan waktu sekitar 10 menit - 1 jam agar proses crawling sukses dan sitemap kita tertera pada google.com ataupun pada google webmaster tools


2. Uji URL Aktif



Dengan cara menguji inilah blognkita akan perlahan di rayapi atau di crawling ileh googleBot sebagai tanggapan atas permintaan indexing yang kita minta.



   Jadi jika kalian memiliki keluhan atau masalah seperti penjelasan di atas :) maka saran dari mimin untuk mematuhi semua dan membuang sifat egois dalam artian copy paste :)



   Selamat mencoba semoga berhasil terimakasih

Baca Juga :

Artikel Rekomendasi :

Lebih baru Lebih lama
close