Bikin Haru, Adik Pemulung Ini Sempatkan Belajar Di Tengah Jalan Sambil Cari Rongsok

Bikin Haru, Adik Pemulung Ini Sempatkan Belajar Di Tengah Jalan Sambil Cari Rongsok

Konten [Tampil]

Setiap anak seharusnya mendapatkan pendidikan yang layak untuk menyongsong kehidupannya kelak.

Namun tak semua anak bisa mendapatkan pendidikan yang sama, juga fasilitas pendukung seperti yang dialami anak yang satu ini.

Dikutip dari akun TikTok nirwahida39, Selasa (14/9), tampak seorang anak pemulung tengah belajar di samping gerobaknya yang hanya beralaskan karung di pinggir jalan.

Seorang polwan lalu datang menghampiri bocah itu yang tengah belajar sambil lesehan. Polwan itu merasa salut dengan si anak, karena tetap semangat belajar di tengah kegiatannya memulung.

Video si anak yang tetap semangat belajar itu pun menuai berbagai respon dari warganet. Banyak yang mendoakan si anak agar kelak menjadi orang sukses.

Baca Juga :

Artikel Rekomendasi :

Lebih baru Lebih lama
close